Jumat, 08 Maret 2013

Kenapa Demokrat berkeberatan melangsungkan KLB ?



April ini KPU sudah harus menerima calon caleg dari semua partai yang ikut Pemilu. Dan pengajuan calon caleg tersebut harus ditanda tangani Ketum dan Sekjen tiap partai . Tapi sampai saat ini Partai Demokrat belum juga mencari pengganti Anas Urbaningrum yang berhenti jadi Ketum, karena dijadikan tersangka oleh KPK. Menurut AD/ART partai Demokrat untuk memilih ketua umum harus melalui Kongres Luar biasa. Tapi Majelis Tinggi Partai Demokrat berkeberatan . Majelis berniat menunjuk salah satu kader pontensial.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar